Cara Download Apk di Google Play Lewat PC
Cara Download Apk di Google Play Lewat PC - Kali ini saya akan mengshare bagaimana sih cara mengambil Apk dari Google Play lewat PC, cara mendownload file Apk dari Google Play dari PC atau yang lainnya. Ketika kita membuka Google Play kita pasti melihat berbagai macam Aplikasi, Game, dan Tema android yang bisa kita dapat secara Gratis atau Berbayar. Bagi anda yang mempunyai gadget Android pasti sudah menjadi kebiasaan untuk mendownload file yang kita inginkan di Google Play menggunakan gadget android kita. Lalu pernahkah anda berfikir bagaimana cara mendownload file Apk tersebut dari Google Play lewat PC ?
Berikut Cara Mendownload File Apk di Google Play lewat PC:
Langkah- langkah yang wajib anda penuhi:
- Pastikan PC/Laptop anda tersambung Internet
- Siapkan Tool Real Apk Leecher, jika belum punya bisa download [ disini ]
- Java Runtime Enviroment 1.5.0 bagi yang belum punya bisa download [ disini ]
Jika Langkah di atas sudah anda penuhi anda bisa melanjutkan Langkah berikutnya yaitu Cara menjalankan Real Apk Leecher.
Langkah 1, Setelah anda mendownload Real Apk Leecher, silahkan anda ekstrak file tersebut dan silahkan anda buka Real Apk Leecher.exe ( pastikan anda sudah menginstall Java Runtime Enviroment 1.5.0 ).
Langkah 2, Untuk pertama kalinya Real Apk Leecher akan menampilkan option ada tiga baris yang harus anda isi, yaitu E-mail, Password, dan Device ID, untuk Email anda bisa gunakan email yang anda gunakan di gadget android anda, sedangkan Device ID anda bisa mendapatkannya dengan cukup dengan menekan kombinasi *#*#8255#*#* pada gadget android anda untuk membuka Gtalk Service Monitor.
Langkah 3, Setelah anda mengisi option tadi dengan benar maka akan terbuka interface Real APK Leecher, sekarang anda bisa mendownload Aplikasi, Game, Tema, dan lain-lain lewat PC. untuk mencari game yang anda bisa menggunakan kolom Search Android Market yang ada disudut kanan atas.
Langkah 4, Jika anda ingin mendownload file tersebut, anda bisa mengklik terlebih dahulu file tersebut kemudian klik kanan > Download this App.
Sekian artikel dari saya tentang Cara Download Apk di Google Play Lewat PC semoga bermanfaat bagi anda, jika mengalami masalah bisa tinggalkan komentar dibawah oke:)
Thanks Infonya gan bermanfaat
ReplyDeleteYa sama-sama, senang bisa membantu
Deletegan g talk service monitor nya ko ga ada?? carinya di mana??
Deletecukup dengan menekan kombinasi *#*#8255#*#* di Gadget agan untuk membuka Gtalk Service Monitor
Deletethx mantap infonya gan :) (y)
ReplyDeleteoke, sama-sama
Deleteko di hp saya tidak bisa hanya bisa di ketik sampai tanda pagar terakhir malah keluar
ReplyDeleteagan menggunakan gadget ap? keluar gimana?
Deleteawalny gw g yakin nich brhasil cz gw coba sesuai petunjuk brkali" kgk brhasil! stelah gw acak" brkali baca petunjuk mungki da 1000x br dach gw brhasil trnyata gw slah d masukin alamat email yg trdaftar d google.com
ReplyDeletetanks sob bt infony, bner" brmanfaat bnget nich n jg bs menghemat waktu gw bt update software android! gw doain makin maju n brkembang blok lu sob
BY. bronughmars@yahoo.co.id
sama-sama senang bisa membantu thanks
DeleteBro,android Os Jelly Bean ga bisa masukkin kode *#*#8255#*#*
ReplyDeletemksh y gan.. bermanfaat bgt ni..
ReplyDeleteya sama-sama senang bisa membantu
Deletesayaq masih belum ngerti gan tentang menekan kombnasi *#*#8255#*#*.
ReplyDeletetolong diperjelas gan!! thanks
Untuk mendapatkan No ID Device Android kmu kamu harus menekan *#*#8255#*#*, caranya seperti agan menekan (*888#) untuk cek pulsa cuman nomor yang dituju *#*#8255#*#* bukan *888#. Intinya tinggal ketik aja di gadget android agan
Deletegan punya sya ko ga da device id androidnya.....
ReplyDeletebuat donlod aplikasi berbayar ga bisa ya?? saya udah coba,gagal2 terus.. icon donlod nya ga nyala.
ReplyDelete